Petugas Hadir Di Tengah Ramainya Wisata Bandungan, Warga Merasa Lebih Aman Dan Nyaman
Suasana akhir pekan di kawasan wisata Bandungan dan sekitarnya tampak ramai oleh warga yang menikmati hari libur. Sejumlah tempat wisata seperti Watu Gunung, Taman Bunga Celosia, hingga Candi Gedongsongo dipadati…
